visual-character-brunhild-valkyria-azure

Sang Valkryia yang abadi ditakuti sebagai Dewi Kematian.

Sega telah merilis karakter baru yang dimuat dalam sebuah trailer terbarunya dari game Valkryria: Azure Revolution yang terfokus pada karakter Brunhild.

Pada sebelumnya dijelaskan bahwa, Brunhild adalah seorang Valkyria yang abadi dan dikenal sebagai Dewi Kematian. Dia memiliki perjanjian dengan Raja Claudius untuk menjaga Kerajaan Rus. Dengan tubuh yang tidak dapat ditebas pedang dan ditembus oleh peluru, dia berdiri untuk melawan musuh-musuhnya dan mengambil jiwa lawannya dengan kekuatan andalannya yaitu “Song of Death

Valkyria: Azure Revolution rilis untuk konsol PlayStation 4 dan PS Vita di Jepang pada tanggal 19 Januari 2017. Dan Prolog Demo-nya rilis pada akhir Desember.

Source: Gematsu