Setelah dua tahun yang panjang penantian untuk Haruka Kodama dari HKT48 akhirnya dia mendapatkan single dimana dia menjadi center untuk single tersebut. HKT48 yang baru-baru ini meluncurkan single ke-4 mereka yang berjudul Hikaeme I Love You! dan Kodama menjadi single dalam debut single tersebut. Single ini akan hadir pada 24 September, dalam single ini juga akan dibawakan oleh Chihiro Anai, Aika Ota, Kanon Kimoto, Sae Kurihara, Yui Kojina, Rino Sashihara, Meru Tashima, Mio Tomonaga, Natsumi Matsuoka, Sakura Miyawaki, Aoi Motomura, Madoka Moriyasu, mao Yamamoto, dan Yabuki Nako. Hikaeme I Love You! akan menjadi lagu pertama dimana Kimoto, Kurihara, Kojina, Yamamoto yang menggantikan andalan HKT48 Anna Murashige, Mai Fuchigami, Yuka Akiyoshi, dan Chiyori Nakanishi. Pada single sebelumnya single pertama HKT48 Suki! Suki! Skip dipimpin oleh Meru Tashima, single kedua mereka Melon Juice menjadi single dimana memiliki center ganda dengan Meru Tashima dan Mio Tomonaga, dan single ketiga mereka Sakura, Minna de Tabeta , Mio Tomonaga yang menjadi center dari grup.
Video pengumuman line-up single Hikaeme I Love You!
http://www.youtube.com/watch?v=R1WiI9ZpNhc
Source: nihongogo