Hallo minna san,

Di artikel sebelumnya kita sudah belajar tentang huruf Hiragana. Kali ini kita akan membahas tentang huruf Katakana.

Katakana biasanya digunakan untuk menulis kata-kata yang berasal dari bahasa asing yang sudah diserap ke dalam bahasa Jepang (外来語/gairaigo) selain itu Katakana juga digunakan untuk menuliskan onomatope dan kata-kata asli bahasa Jepang, hal ini hanya bersifat penegasan saja.

Nah, berikut tabel katakana nya :

Saran yang dasar dari kita, jika kamu ingin menulis nama kamu kedalam huruf Jepang, tulislah dengan huruf Katakana ya, jangan pakai Hiragana. Karena penamaan itu juga masuk kedalam kata serapan. (Contoh: Alice = アリス/Arisu). Yap, karena di Jepang tidak ada huruf L, jadi diganti dengan R.

Kalau gitu, selamat belajar huruf Katakana 😀